Bidadari Untuk Dewa

Bidadari Untuk Dewa - Hallo sahabat Belajar Bisnis Online , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Bidadari Untuk Dewa , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Motivasi Bisnis , yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Bidadari Untuk Dewa
link : Bidadari Untuk Dewa

Baca juga


Bidadari Untuk Dewa

Jujur, Saya deg-degan. 
Kenapa?
Karena orang-orang akan tahu siapa Saya sesungguhnya. Baik buruknya.

Ya, keputusan mengangkat kehidupan Saya untuk dinovelkan tentu menjadi keputusan berat yang perlu Saya ambil.
Banyak pertimbangan.
Banyak kekhawatiran.

Ya, Saya khawatir orang-orang malah membenci dan tidak suka dengan Saya, setelah membaca novelnya...
Ya, Saya takut kawan-kawan jadi menilai buruk pada Saya, setelah tahu isi ceritanya...

Hingga akhirnya, Saya sadar, terlalu banyak kekurangan & keburukan yang tersemat dalam pribadi Saya. 
Terkadang Saya berpikir dan bertanya-tanya, "Apakah memang sudah layak diangkat ke Novel? Siapa Saya? Bukan siapa-siapa..."
Sampai suatu titik, dimana Saya mengingat kembali episode kehidupan saat berada dalam keadaan koma, di ruang ICU saat itu, Saya berjanji pada diri sendiri,
"Ya Allah, seandainya Saya diberi kesempatan hidup untuk kedua kalinya, izinkan hamba untuk berbuat banyak kebaikan dan menebar manfaat untuk banyak orang..."

Dan sekarang, Saya kembali pulih. 
Belum 100%, tapi sudah cukup untuk bisa beraktivitas dan mulai membuktikan janji tersebut.

Saya akhirnya berpikir, kalau saja diangkatkan kisah hidup Saya tersebut bisa menginspirasi jutaan orang di Indonesia, kenapa Saya harus menolaknya...
Bisa jadi, ini adalah sinyal dari Allah agar bisa  menyentuh lebih banyak kehidupan.

Lewat apa?
Ya lewat novel ini.

Saya bukanlah novelis.
Saya tak pandai bercerita.
Saya tidak bisa banyak berkata-kata.
Allah kirim Asma Nadia yang berjodoh untuk menuliskan kisah hidup Saya tersebut. Orang terbaik. Orang pilihan. Semoga Allah ridho dan memberikan keberkahan. Aamiin...

Mohon doanya, dari kawan-kawan semua, dari ANDA, semoga kehadiran novel "Bidadari untuk Dewa" ini bisa bermanfaat dan menginspirasi banyak orang.
Saya tidak akan meminta Anda untuk membacanya. Tidak. Cukup doakan saja. 



Demikianlah Artikel Bidadari Untuk Dewa

Sekianlah artikel Bidadari Untuk Dewa kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Bidadari Untuk Dewa dengan alamat link https://waktunyaberbisnisonline.blogspot.com/2017/10/bidadari-untuk-dewa.html