JANGAN TAKUT DIMINTA

JANGAN TAKUT DIMINTA - Hallo sahabat Belajar Bisnis Online , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul JANGAN TAKUT DIMINTA , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Motivasi Bisnis , yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : JANGAN TAKUT DIMINTA
link : JANGAN TAKUT DIMINTA

Baca juga


JANGAN TAKUT DIMINTA

Hasil gambar untuk ippho santosa
`Seorang motivator diundang ke sebuah perusahaan.`
Pas melewati pintu gerbang ia melihat tulisan,

 "Tidak Menerima Permintaan Sumbangan Dari Pihak Manapun."
Lantas motivator tersebut berkomentar kepada pemilik perusahaan:

"Ganti Pak tulisan ini...!!"
"Ganti dengan apa..?"
"Siapapun yang butuh sumbangan, silahkan datang kemari..!!"
Tentu saja vv itu disambut dengan tawa.
"Nanti pada datang dong minta sumbangan?"

*"Biarkan saja... Itu kan tandanya banyak rezeki. Semakin banyak yang datang, maka semakin banyak rezeki."*

Lagian,tidak mungkin Allah mempertemukan orang yang susah dengan kita, kalau kita tidak bisa membantu.

Jadi kalau didatangi  orang yang  susah, itu tandanya Allah sudah mempersiap kan kita untuk bisa membantu !
💰💰💰

Banyak orang takut didatangi orang susah, karena logika berpikir nya, mereka yang butuh & bakal merepotkan.

Padahal sebenarnya

KITA YANG BUTUH MEREKA
Suatu hari Rasulullah SAW memberitahu kepada para sahabatnya, bahwa orang² miskin nanti akan memiliki kekuasaan.

Sahabat bertanya:
 "Kekuasaan apa ya Rasulullah..?"

Rasulullah SAW menjawab:
"Di hari kiamat nanti akan dikatakan kepada mereka, tariklah mereka yang pernah memberi mu makan walau sesuap, minum walau seteguk, pakaian walau selembar. Peganglah tangannya dan tuntun lah ke surga..."

Masyaa Allah..!!!

Semoga kita semua tergolong insan mukmin yang gemar dan mudah menolong.
Tebarkanlah kebaikan ini niscaya kebaikan akan kembali padamu.
Robbana Taqobbal Minna.
Ya Allah terimalah dari kami (amalan kami). 
Aamiin....!!!

THE  POWER  OF  GIVINGS


Demikianlah Artikel JANGAN TAKUT DIMINTA

Sekianlah artikel JANGAN TAKUT DIMINTA kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel JANGAN TAKUT DIMINTA dengan alamat link https://waktunyaberbisnisonline.blogspot.com/2017/02/jangan-takut-diminta.html